Dampak Merger Terhadap Harga Saham BRIS

Authors

  • Muchlis Muchlis STIE Indonesia Banking School

DOI:

https://doi.org/10.35384/jemp.v8i2.271

Keywords:

volume perdagangan, disagreement investor, , harga saham

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengungkapkan apakah pasar saham bereaksi secara tepat atas informasi merger yang terjadi, dimana BRIS menerima masuknya BSM dan BNIS yang belum go-publik. Reaksi pasar dia-mati melalui pergerakan harga saham dan perubahan volume perdagangan saham BRIS di Bursa Efek In-donesia. Hasil dari penelittian ini yaitu peningkatan volume perdagangan saham dapat mencerminkan adanya disagreement investor tentang nilai intrisik saham BRIS pasca merger. Merger BRIS dapat meningkatkan volatilitas harga sahamnya, meskipun tidak signifikan. Membesarnya asset BRIS setelah menggabungkan BSM dan BNIS ternyata meningkatkan nilai β saham BRIS. Setahun pasca merger, harga saham BRIS berada di antara batas atas PER x EPS dan batas bawah PBV x BVS, yang menunjukkan ek-spektasi para investor akan adanya prospek pertumbuhan laba yang baik pasca merger.

References

Arikunto, S. 2006. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: Bumi Aksara

Scott, William R, “Financial Accounting Theoryâ€, Canada, Pearson, 2017.

Ball, R. and P. Brown, “An empirical Evaluation of Accounting Income Numbersâ€, Journal of Accounting Research (Autumn, 1968), pp. 159-178.

Beaver, W.H., “The Information Content of Annual Earnings Announcements,â€Journal of Ac-counting Researchâ€, (Supplement, 1968), pp. 67-72.

Ross, Stephen A., “Corporate Financeâ€, New York, Mc Graw Hill, 2022.

Christensen, Theodore E., David M. Cottrell, Rich-ard E. Baker, “Advanced Financial Account-ingâ€, McGraw Hill, New York, 2019.

Bodie, Zvi., Alex Kane, Alan J. Marcus, “Investmentsâ€, McGraw Hill, New York, 2020.

Bamber, Linda Smith., Orie E. Baron,Doughlas E. Stevens, “Trading Volume Around Earnings Announcements and Other Financial Report: Theory, Research Design, Empirical Evi-dence, and Direction of Future Researchâ€, Contemporary Accounting Research, 2011, pp. 431-471.

Gujarati, N. Damodar., “Essentials of Economet-ricsâ€, McGraw Hill, New York, 2021

Scott, R. William. 2015. Financial Accounting The-ory. Seventh Edition. Pearson Prentice Hall: Toronto.

White, Gerald I, Ashwinpaul C. Sondhi, Dov Fried, “The Financial Analysis and Use of Financial Statements, Wiley, Hoboken, New Jersey, 2003.

https://www.ojk.go.id

https://id.investing.com/equities/bank-brisyariah.

Downloads

Published

2022-08-29
Abstract Views: 516 | File Downloads: 558